Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

Contoh Soal UP / UKMPPG PJOK Versi 4 Beserta Kunci Jawaban

Perkembangan gerak anak pada prinsipnya dipengaruhi oleh unsure kematangan dan pertumbuhan. Untuk mengukur pertumbuhan anak digunakan  antrometri

1.                  Perkembangan gerak anak pada prinsipnya dipengaruhi oleh unsure kematangan dan pertumbuhan. Untuk mengukur pertumbuhan anak dapat digunakan metode *

a.                  Tes tulang

b.                  Skeletalage

c.                  Antropometri

d.                  Psikometri

 

2.                  Pak Maman hendak menilai Wulan pada indicator menunjukkan sikap bertanggung jawab. Dari berbagai alternative butir di bawah ini yang paling sesuai untuk maksud tersebut adalah… *

a.                  lembar pertanyaan kepada wulan, “jelaskan apa yang dimaksud dengan tanggung jawab itu”

b.                  tugas rumah untuk Wulan. Buatlah tulisan tentang makna bertanggung jawab terhadap kesuksesan seseorang!”

c.                  lembar observasi untuk wulan saat menyelesaikan tugas yang disepakati bersama antar siswa di satu kelas yaitu mengembalikan alat (bola) setelah pembelajaran berlangsung

d.                  kuesioner kepada orang tua wulan, “Bagaimanakah tanggung jawab wulan saat di rumah?”

 

3.                  Judul penelitian tindakan kelas yang sesuai adalah *

a.                  Perbandingan antara Penerapan Cooperative Learning dengan belajar Berbantuan Media Bola Karet di SD X Kelas Y pada Tahun 2012

b.                  Peningkatan Hasil Belajar Penjasorkes melalui Penerapan Cooperative Learning Karet di SD X Kelas Y pada Tahun 2012

c.                  Penerapan model pembelajaran dengan Bantuan Media Bola Karet di SD X Kelas X pada Tahun 2012

d.                  Peningkatan Hasil Belajar Permainan Bolavoli dalam Penjasorkes di SD X Kelas Y pada Tahun 2012

 

4.                  Cirri-ciri terjadinya cidera olahraga adalah rubor, tumor, calor dan color & function, laeasa arti dari calor adalah……… *

a.                  Terjadinya peningkatan suhu pada area (bagian tubuh) yang terjadi cidera

b.                   Terjadinya rasa sakit pada area (bagian tubuh) yang terjadi cidera

c.                  Terjadinya pembengkakan pada area (bagian tuhuh) yang tyerjadi cidera

d.                  Terjadinya perubahan warna (memerah) pada area (bagian tubuh) yang terjadi cidera

 

5.                  Berikut adalah pernyataan salah tentang metode latihan sirkuit (circuit training)… *

a.                  sirkuit (circuit training) dilakukan dengan memberikan waktu jeda antar pos latihan

b.                  sirkuit (circuit training) dapat digunakan untuk melatih kekuatan

c.                  sirkuit (circuit training) hanya untuk melatih daya tahan

d.                  sirkuit (circuit training) dapat digunakan untuk melatih mobilitas, kekuatan dan daya tahan

 

6.                  Jaringan otot pada tubuh manusia merupakan bagian jaringan *

a.                  Jaringan epitel

b.                   Jaringan gerak

c.                  Jaringan terpadu

d.                  Jaringan ikat

 

7.                  Indikator hasil belajar pada silabus dikembangkan dari.. *

a.                  Bahan ajar yang diberikan

b.                  Kegiatan pembelajaran

c.                  Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar

d.                  Materi dan sub materi pembelajaran

 

8.                  Daya dorong dari dalam diri manusia sehingga seseorang tergerak untuk melakukan tindakan tertentu, dalam psikologi disebut…. *

a.                  Motif

b.                  Motivasi

c.                  Drive

d.                  Niat

9.                  Judul penelitian tindakan kelas yang sesuai adalah *

 

a.                  Peningkatan Hasil Belajar Permainan Bolavoli dalam Penjasorkes di SD X Kelas Y pada Tahun 2012

b.                  Peningkatan Hasil Belajar Penjasorkes melalui Penerapan Cooperative Learning Karet di SD X Kelas Y pada Tahun 2012

c.                  Perbandingan antara Penerapan Cooperative Learning dengan belajar Berbantuan Media Bola Karet di SD X Kelas Y pada Tahun 2012

d.                  Penerapan model pembelajaran dengan Bantuan Media Bola Karet di SD X Kelas X pada Tahun 2012

 

10.              Bagian tubuh manusia yang dapat melakuan gerak peristaltic adalah…. *

a.                  lengan yang tersulut api

b.                   mulut ketika mengecap

c.                  mata ketika berkedip

d.                  kerongkongan ketika menelan

 

11.              Pengelompokkan masyarakat dalam sosiologi didasarkan pada berbagai tingkatan di dalam masyarakat tersebut. Hal ini disebut sebagai *

a.                  Pranata social

b.                  Kontrol social

c.                  Fungsi social

d.                  Strata

 

12.              Dari kompetensi dasar “Mempraktikkan aktivitas untuk kelincahan dengan kualitas gerak yang meningkat serta nilai kerja keras disiplin, kerjasama dan kejujuran “maka guru penjasorkes dapat menggunakan materi *

a.                  Pasing dengan kaki bagian dalam pada permainan sepakbola

b.                  Permainan sepakbola dengan peraturan yang dimodifikasi

c.                  Pasing bawah dan servis pada permainan sepakbola

d.                  Lari jarak pendek pada atletik

 

13.              Jika di dalam buku guru belum ditemukan arahan tentang pembelajaran pada suatu topic atau kemampuan tertentu, maka guru dapat mengembangkan pembelajarannya dengan prinsip. *

a.                  Pembelajaran dirancang berbasis projek.

b.                  Kompetensi sikap harus disampikan secara verbal dalam pembelajaran

c.                  Pembelajaran memungkinkan peserta didik mendapatkan pengetahuan yang memadai tentang materi tersebut

d.                  Pembelajaran dirancang untuk dilakukan di dalam ruang kelas dalam waktu tertentu

 

14.              Contoh penulisan deskripsi pencapaian kompetensi pengetahuan pada buku laporan pencapaian kompetensi yang tepat adalah..…. *

a.                  Telah memahami seluruh kompetensi terutama dalam keterampilan gerak pada Atletik. Permainan aktivitas pengembangan dan Aktivitas ritmik, namun perlu lebih ditingkatkan lagi pada pemahaman keterampilan gerakan pada Uji Diri dan Aquatik

b.                  Materi keterampilan gerak pada Uji diri Aquatik membutuhkan pengetahuan yang tinggi 

c.                  Telah menguasai keterampilan gerak Atletik, Permainan Aktivitas pengembangan Aktivitas ritmik Uji Diri dan Aquatik

d.                  Kemampuan dalam melakukan keterampilan gerak pada Atletik. Permainan aktivitas pengembangan dan aktivitas ritmik yang baik dan benar perlu ditingkatkan.

 

15.              Paradigm baru Perbedaan yang nyata antara pendidikan jasmani dan pendidikn keehatan adalah……. *

a.                  Jumlah jam pembelajaran

b.                  Peserta pembelajaran

c.                  Strategi pembelajaran

d.                  Ruang lingkup materi dan tujuan

 

16.              Untuk membelajarkan keterampilan terbuka topen loop skill hendaknya guru penjasorkes menggunakan kondisi *

a.                  Lingkungan yang tetap

b.                  Lingkungan yang berubah-ubah

c.                  Sesuai dengan materi ajar

d.                  Lingkungan yang terbuka

 

17.              Kompetensi Inti 1 (Ki-1) dalam Pelaksanaan pembelajaran penjasorkes terwujud dalam kegiatan… *

a.                  Peserta didik memiliki pengetahuan yang dibangun dari kegiatan mengamati, menanya, mencoba/menalar. Mengasosiasi dan mengkomunikasikan.

b.                  Peserta didik menunjukkan rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa melalui kegiatan berdoa sebelum dan sesudah pembelajaran

c.                  Peserta didik mencoba gerakan yang dipelajari sesuai dengan kompetensi dasar

d.                  Peserta didik dan guru mendiskusikan hasil refleksi pembelajaran sesuai dengan kompetensi dasar

 

18.              Keterampilan gerak fase terakhir dimana peserta didik dapat melakukan tanpa harus berpikir terlebih dahulu adalah……. *

a.                  Kognitif

b.                  Otomatisasi

c.                  Asosiatif

d.                  Akuisisi

 

19.               Hasil belajar PJOK Anak di kelas X aalah sebagai berikut : Ana terampil pada kompetensi Atletik. Permainan aktivitas pengembangan dan Aktivitas Ritmik namun masih perlu ditingkatkan pada kompetensi Uji diri dan Aquatik Dari diskripsi. Hasil belajar di atas guru dapat merefleksi pembelajaran yang sudah dilakukan Ana. Kompetensi apakah yang perlu diberi remedial oleh guru ? *

a.                  Uji diri dan Aktivitas ritmik

b.                  Uji diri dan aquistik

c.                  Aktivitas ritmik dan Atletik

d.                  Atletik dan aktivitas pengembangan

 

20.              Salah satu contoh tahap mencoba/mengumpulkan data (informasi) pada pembelajaran Bola Kecil softball adalah… *

a.                  Guru menggali pengatahuan awal yang dimiliki oleh peserta didik tentang pemahaman cara melempsr dan menangkap bola softball

b.                  Peserta didik mecatat hasil wawancara dengan narasumber (pemain softball)

c.                  Peserta didik memparktikkan beberapa gerakan cara melempar dan menangkap bola softball setelah membaca buku siswa dan mengamati video permainan softball

d.                  Peserta didik mempresentasikan hasil wawancara dengan narasumber (pemain softball)

 

21.              Pembelajaran penjasorkes yang menekankan pada pendekatan keilmuan dan berdasarkan data fakta serta kajian empiric, merupakan pembelajaran yang menerapkan…… *

a.                  Pendekatan dengan Cooperative Learning

b.                   Strategi Project Based Learning

c.                  Strategi Discovery Learning

d.                  Pendekatan Saintifik

 

22.              Pegorganisasian latihan tahunan ke dalam berbagai fase dengan tujuan khusus pada setiap fasenya sesuai kebutuhan peserta latih merupakan pengertian *

a.                  Faktor latihan

b.                  Periodisasi latihan

c.                  Fase latihan

d.                   Prinsip latihan

 

23.              Pergerakan yang terjadi pada kerongkongan ketika menelan makanan merupakan contoh gerak.. *

a.                  Gerak otot polos

b.                  Gerak parabiotik

c.                  Gerak peristaltik

d.                  Gerak tak beraturan

 

24.              Guru penjasorkes yang baik harus dapat menyusun dan mengembangkan RPP berikut ini adalah hal-hal yang harus tercantum dalam RPP sesuai kurikulum 2013, kecuali. *

a.                  Penulisan Kompetensilti

b.                   Penulisan Kompetensi Dasar

c.                  Penulisan Tujuan Pembelajaran

d.                  Penulisan Indikator

 

25.              Kompetisi inti mata pelajaran penjasorkes merupakan bagian dari standar isi untuk stuan pendidikan dasar dan menengah yang termuat dalam…… *

a.                  Perpres No 9 Tahun 2005

b.                  UU Sisdiknas No. 20 Tahun 2003

c.                  PP No 19 Tahun 2005

d.                  Permendikbud No. 32 Tahun 2013

 

26.              Jenis gerak berdasarkan penggunaan otot dapat digolongkan menjadi…… *

a.                  Diskrit, serial dan kontinyu

b.                   Terbuka dan tertutup

c.                  Lokomotor non loomotor dan manipulative

d.                  Gerak kasar dan halus

 

27.              Berikut ini adalah contoh kegiatan Peserta didik dalam Pelaksanaan pembelajaran penjasorkes yang berhubungan dengan Ki-4 adalah *

a.                  Peserta didik mencoba mempraktikkan gerakan passing bawah bola voli setelah melihat tayangan video “Pertandingan Bola Voli setelah melihat tayangan video “Pertandingan Bola Voli Tingkat International” secara berkelompok

b.                  Peserta didik memiliki pemahaman pengetahuan tentang konsep gerakan passing bawah bola voli yang dibangun dari kegiatan mengamati menanya, mencoba/menalar. Mengasosiasi, mengkomunikasikan dan mencipta

c.                  Peserta didik menunjukkan rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa melalui kegiatan berdoa sebelum dan sesudah pembelajaran passing bawah bola voli

d.                   Peserta didik menganalisis kesalahan gerakan passing bawah bola voli dengan berdiskusi secara berkelompok

 

28.              Subjek dan seting penelitian, prosedur dan siklus penelitian, teknik pengumpulan data, dan teknik analisis data disajikan pada…. *

a.                  Identifikasi permasalahan

b.                  Sajian data penelitian

c.                  Metodologi penelitian

d.                  Kajian pustaka

 

29.              Berikut ini adalah contoh kegiatan siswa dalam pelaksanaan pembelajaran “Akitivas Pengembangan” dengan pendekatan saintifik tahap menanya… *

a.                  Membaca berita-berita di Koran tentang pentingnya kebugaran jasmani untuk manusia

b.                  Mencatat peristiwa atau fakta yang disaksikan lewat video yang ditayangkan

c.                  Menghubung hubungkan informasi yang diperoleh dari hasil tes kebugaran jasmani dengan tingkat kebugaran jasmani

d.                  Mengajukan pertanyaan kepada diri sendiri atau teman dalam kelompoknya setelah membaca dan melihat video tentang latihan kebugaran jasmani

 

30.              Makna asli pada prinsip yang harus dipenuhi dalam penelitian tindakan kelas adalah…. *

a.                  Permasalahan yang diangkat merupakan gagasan yang keluar dari peneliti sendiri

b.                  Metode dikembangkan berdasarkan pola piker keilmuan yang rumit

c.                  Kesesuaian antara permasalahan yang diangkat, metode yang yang dipilih dan penarikan kesimpulannya

d.                  Permasalahan yang diangkat berdasar kondisi nyata di kelas

 

 


Posting Komentar untuk "Contoh Soal UP / UKMPPG PJOK Versi 4 Beserta Kunci Jawaban"